MOSTRA DESIGN BOWL EXHIBITION
NEHA HUB, CILANDAK JAKARTA - 23 SEPTEMBER 2023Program Studi Desain Interior Universitas Gunadarma mempersembahkan: MOSTRA DESIGN BOWL EXHIBITION
Mostra Design Bowl merupakan kegiatan pameran yang diselenggarakan oleh Program Studi Desain Interior Universitas Gunadarma sebagai ajang apresisasi karya mahasiswa/i yang telah menyelesaikan sidang Tugas Akhir.
Tema yang diangkat kali ini adalah Love, Unity, Respect. Sesuai dengan namanya ini dapat diartikan sebagai perwujudan atas sebuah alur cerita selama 4 tahun ini.
Speakers
Tri Hikmawati W. P.
Founder & Design Director TMS Creative
Moderator
Pracista Dhira Prameswari
Dosen Desain Interior Universitas Gunadarma